BERITA TERKINI

  • Capping Day & Pinning Day Mahasiswa/i Akademi Keperawatan Malahayati ....

    19/03/2023 8 view 0 komentar Selengkapnya...

    Capping Day & Pinning Day merupakan langkah awal bagi calon perawat untuk dapat bekerja melayani pasien penuh dengan cinta kasih seperti yang diajarkan oleh Tokoh Perawat "Florence Nigthangle". Capping Day sendiri merupakan suatu proses dimana mahasiswa/i Keperawatan diwajibkan untuk mengikuti pemasangan kap dan pin sekaligus mengucapkan janji agar dalam melaksanakan praktik dan kewajibannya sesuai ....

  • Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1444 H

    13/03/2023 0 view 0 komentar Selengkapnya...

    Ikatan Mahasiswa AKPER Malahayati Medan (IMAM) menggelar acara Isra’ dan Mi’raj Nabi Muhammad SAW pada Senin (13/3) yang dilaksanakan di Aula AKPER Malahayati Medan. Dengan mengusung tema ”Membangun Karakter Generasi Muda Melalui Keteladanan Akhlak Nabi Muhammad SAW”. Acara ini dibuka oleh MC, dan dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an dan saritilawah. Kemudian dilanjutkan dengan ceramah ....

  • Literasi Al Qur’an Mengawali Pembelajaran Setiap Pagi Di ....

    13/03/2023 0 view 0 komentar Selengkapnya...

    Mahasiswa/i AKPER Malahayati Medan mengawali hari dengan melakukan kegiatan Literasi Qur'an. “Awalilah setiap aktivitasmu dengan sesuatu yang baik”, demikian kata-kata bijak yang wajib disimak bahkan diamalkan. Rutinitas pagi ini dilakukan di ruang kelas dengan membaca ayat-ayat Al Qur’an yang dilaksanakan selama kurang lebih 15 menit sebelum proses belajar-mengajar dimulai. Mengawali kegiatan perkuliahan dengan membaca Al-Qur’an, ....

PENGUMUMAN

  • Runititas Upcara Bendera Akademi Keperawatan Malahayati Medan

    Rutinitas Upacara Bendera Akademi Keperawatan Malahayati Medan akan dilaksanakan setiap hari senin. Yang menjadi Pembina Upacara di Kampus Akademi Keperawatan Malahayati Medan adalah dosen piket yang bertugas. Adapun yang bertindak sebagai pelaksana upacara adalah civitas akademika Akademi Keperawatan Malahayati Medan. Upacara Bendera yang rutin dilaksanakan setiap Senin merupakan salah satu jiwa patriotisme dan dapat memperkuat ....

  • Kelulusan UKOM Mahasiswa Akper Malahayati Medan

    Keberhasilan UKOM Mahasiswa Akper Malahayati Medan T.A 2020/2021 Genap sebesar 98%.  Keberhasilan tersebut tidak terlepas dari bimbingan dan arahan oleh dosen-dosen Akademi Keperawatan Malahayati Medan yang selalu mendukung Mahasiswa dalam memberikan ilmu pengetahuan dan pembahasan soal-soal seputar UKOM. ....

  • Sertifikat Akreditasi AKPER Malahayati Medan

    Berikut sertifikat akreditasi program studi maupun institusi AKPER Malahayati Medan. Untuk Mengunduh silahkan download di menu unduh di bawah Keterangan : Berkas I  : Sertifikat Depkes 2000-2005 Berkas II : Sertifikat BAN-PT 2012-2017 Berkas III : Sertifikat LAM-PTKes 2018-2023 Berkas IV : Sertifikat BAN-PT 2019-2024 ....

Pengunjung Hari inia Thursday : 34 Pengunjung
Total Pengunjung : 182564 Pengunjung

iew: 2, minView: 2, forceParse: 0 });